Raih Juara 1 Drumband,Tangis Haru Siswa-siswi SDN 131 SKB Pecah

    Raih Juara 1 Drumband,Tangis Haru Siswa-siswi SDN 131 SKB Pecah

    Bungo--Kejuaraan Drum Band tingkat SD/MI dan SMP/MTs Se-Kabupaten Bungo yang diselenggarakan hari ini, Minggu (16/10) GOR Serunai baru.

    Acara yang berlangsung di Gedung Olah Raga (GOR) Serunai Baru ini dihadiri langsung oleh Ketua PDBI Provinsi Jambi, Ketua PDBI Kabupaten Bungo Jumari Ari Wardoyo, Forkompinda, Sekda, Para OPD dan tamu undangan lainnya.

    Dalam kegiatan tersebut SD Negeri 131/II SKB raih juara pertama drumband tingkat SD Se-kabupaten Bungo.

    Saat pengumuman menang tampak siswa-siswi beserta guru menangis haru.

    Kepala Sekolah SD N 131/II SKB Efrianti  menyampaikan prestasi yang didapat ini merupakan buah dari kerja keras dan kekompakan keluarga besar SD N 131/II SKB.

    “Terimakasih banyak kepada seluruh keluarga besar SD N 131/II SKB. Khusunya para pembina, pembimbing, dan peserta didik tercinta, atas kerja keras dan kerjasamanya selama ini. Semoga segala jeripayah dan perbuatan baik kita akan menjadi catatan amal baik bagi kita semua. Selamat berjuang untuk event event berikutnya, ” harap Kepsek.(Dy)

    Mustika Rahmawati

    Mustika Rahmawati

    Artikel Sebelumnya

    Marching Band Gita Pesona Sagatu SD N 131...

    Artikel Berikutnya

    Kejurnas Adventure Off-road 2022 Berlangsung...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua

    Tags